Text
Membuat Biopestisida
Biopestisida dapat diartikan sebagai semua bahan hayati, baik berupa tanaman, hewan, mikroba, atau protoza yang dapat digunakan untuk mengendalikan hama dan penyakit pada tanaman. Penggunaannya memberikan banyak manfaat. Selain efektif mengendalikan hama dan penyakit, ternyata bipestisida juga terbukti dapat meningkatkan hasil panen. Di samping itu, bila dibandingkan dengan pestisida kimia yang sering kali menimbulkan dampak residu, penggunaan biopestisida pun cenderung lebih efektif pada dosis rendah dan cepat terurai.
A0725 | 668.6 UNT m | Perpustakaan Sekolah Cendekia Baznas (600) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain